Ikram Putra Asal Aceh ungguli Jatim dan NTB dalam Mufassir Bahasa Arab Putri

11 Oktober 2018 20:24:01 WIB
Ikram Putra Asal Aceh ungguli Jatim dan NTB dalam Mufassir Bahasa Arab Putri

Medan,

Peserta putra yang menjuarai MTQ Nasional Cabang 30 Juz dan Tafsir Bahasa Arab merupakan peserta asal Nanggroe Aceh Darussalam bernama  M.Ikram Abdul Aziz dengan nilai 193.

“Alhamdulillah pertanyaan dewan hakim saat babak penyisihan dan masuk babak final ini masih bisa saya jawab." Ujarnya

Karena saya sempat belajar di mana soal tafsirnya awal dari Surah An'am dari juz 8 juga lebih bisa mengatakan ke dewan hakim.
Tadi tafsir mengenai hewan-hewan apa saja yang haram untuk kita makan. Jadi saya menceritakan pada dewan hakim seperti apa penjelasannya apa saja yang haram dan apa yang bisa di haramkan.

Jujur saya tidak belajar yg khusus tafsir alhamdulillah bahasa arab saya peroleh dari waktu saya sekolah di Pesantren Darul Quran Mulia di Bogor dan di Al Itiyah di Aceh,” terangnya.

“Allahu Akbar, bisa saya menjadi juara I,” ucapnya dengan bibir bergetar yang memang menargetkan agar dirinya bisa juara dan bisa di kiri dalam ajang Internasional.

Adapun M. Ikram mengungguli peserta yang masuk babak final yakni putra Asal Jawa Timur Sholahuddin dengan nilai 190,17 dan Putra asal NTB bernama Tufail Lutfi Sabila dengan nilai 176.

Berita Terkait

Indeks Berita

Polling

Apakah Dinas Komunikasi dan Informatika telah cukup memberikan informasi kepada publik
 Lumayan
 Kurang
 Sangat Bagus

Video

LIVE STREAM | PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN & PELANTIKAN PENJABAT BUPATI TAPANULI UTARA & DELISERDANG

Tag

Statistik

Hari Ini : 114
Kemarin : 2,131
Minggu ini : 5,658
Bulan ini : 154,449
Total : 12,522,627
Hits Count : 157
Now Online : 22 User